Chery Tiggo 8 Pro | Mudik in Style 2023 |
Halo semuanya Selamat datang di channel otodriver dalam mudik instyle tahun ini saya memilih untuk menggunakan 38 Pro sebenarnya apa sih yang membuat saya ingin menggunakan mobil ini dalam mudik in style di 2023 banyak hal yang menarik dari mobil ini salah satunya desainnya keren banget dan dia dijual dengan harga 500 juta di segmen
Indonesia tentu lawan-lawannya cukup berat bahkan banyak yang menyandingkan mobil ini dengan fortuner maupun Pajero Sport Lantas apa saja sih keunggulannya saksikan video ini sampai selesai [Musik] yang pertama kita akan membahas soal desainnya karena bisa dibilang mobil ini menarik banget seperti SUV premium bahkan seri juga sudah mengatakan bahwa
38 Pro adalah bermain di segmen SUV premium kita lihat grillya lebar sekali lampu Sudah LED proyektor juga kemudian di depan sudah ada sensor untuk adasnya jadi kalau Anda lihat di dalam itu udah ada 3d-nya yang menggambarkan mobil ini berjalan itu keren banget sementara di bagian samping saya suka dengan tampilan
Dari velg-nya yang menggunakan velg ring 18 baru tahan bannya juga 2355 tampak proporsional Dan ini juga membuat kesan jadi semakin premium lagi Oke di bagian samping kita lihat lebar sekali Ya mobil ini kemudian juga desainnya bisa dibilang maskulin banget ada referalnya juga dan untuk versi yang premium ini sudah dilengkapi Panoramic sunroof jadi
Semakin keren kalau anda ada di dalam mobil ini langsung ke bagian belakang ya Secara desain memang bagian belakang tampil cukup sporty dan saya suka banget karena bisa dilihat ada 4 ujung knalpot ini yang semuanya berfungsi tidak cuman sportifan kemudian emblemnya simpel sekali Cherry bagian belakangnya juga lampunya ada merah-merahnya di bagian
Sini dan nanti kalau sein warna kuningnya di sini keren banget kita lihat juga ada spoiler ada wiper belakang ada defogger dan kita melihat bahwa ada emblem-emblem banyak seperti brand Cina lainnya yang biasanya Menuliskan beberapa keunggulan pada mobil mereka di sini juga ada 38 Pro 390t yang Berartikan bahwa mobil ini
Memiliki torsi yang cukup besar mencapai 390 nm Oke bagian belakang itu aja dan kita dapat dengan mudah untuk membuka bagasi mobil ini jika anda membawa barang banyak tinggal gunain kaki aja seperti ini dan itu ada tandanya dia akan terbuka otomatis nah ini dia bagasinya luas banget terutama jika anda melipat kursi baris
Ketiga mungkin ini bisa memasukkan 3-4 besar kemudian jika anda terpaksa untuk mendirikan baris ketiga maka mungkin akan memuat dua tas besar di bagian belakang ini ya ngomong-ngomong kami mereview mobil ini di Puri Botanical yang terdapat di Joglo Jakarta Barat oke sebelum masuk interior kita mau bahas bagian terpenting dari
Mobil ini Ini adalah mesin 2000 cc Turbo dan saya suka sekali karena sudah di cover dengan rapi sekali oleh Cherry mesinnya di sini anda bisa lihat ini ada akinya di sini benar-benar keren banget dan ngomong-ngomong torsi dan tenaga mobil ini besar sekali tenaganya mencapai 250 HP dengan torsi 390 Newton meter kemudian tenaga
Tersebut disalurkan ke gerak roda depan dengan otomatis 7 percepatan dual clutch itu yang membuat Cherry berani mengklaim bahwa mobil ini dari 0 sampai 100 KM per jam tidak sampai 9 detik gokil oke Sekarang udah di dalam tepatnya di baris kedua Saya mau kasih lihat kalau ini posisi mengemudi saya dan
Lightroomnya sisa seperti ini tinggi saya 170 cm mungkin Kebanyakan orang Indonesia juga tingginya seperti saya jadi nggak ada masalah duduk di belakang karena head roomnya juga luas seperti ini dan yang paling penting dari mobil ini adalah joknya benar-benar berkualitas kulitnya ini ada teksturnya juga ada jahitan-jahitan yang membuatnya
Tampak lebih premium ada embos 3 di sini dan headrest-nya dia bisa memeluk kepala dengan baik seperti ini nyaman banget kan Nah udah gitu kita bisa mengatur ini maju mundur untuk bikin lebih nyaman dan yang gak kalah menarik dia juga bisa recliningnya nih Wah buat sandaran kalau perjalanan jarak jauh tentu akan lebih
Mengasihkan terus kalau misalnya suka foto-foto di dalam mobil ini juga keren banget ada Panoramic sunroof dari ujung depan sampai belakang sini wah bikin-bikin tambah mewah nih mobil Sayangnya dia tidak ada pengaturan temperatur ya untuk AC di bagian belakang jadi hanya ventilasi aja kemudian ada ini nih ada port Oh ini
Type C dia ada type C di bagian bawah sini kemudian ada lagi yang paling nyaman adalah armrest-nya tinggi dan ada Cup holder sebanyak 2 buah di bagian ini nah ngomong-ngomong soal duduk di bagian belakang ternyata ini untuk penumpang tengah juga difasilitasi dengan headrest yang proper seperti ini Sayangnya dia halus ya di
Bagian tengah ini tidak ada kontur seperti ini yang membuatnya lebih nyaman jadi agak lebih flat selanjutnya di bagian depannya ini ada kompartemen untuk menyimpan dokumen ataupun buku Misalnya dan yang paling penting ini ruang kakinya kalau misalnya Anda tinggi juga muat banget masukin ke dalam sini Wah nyaman lupa tentunya tiga titik
Oke gitu aja kita langsung ke bagian depan ya udah di bagian depan dan kita mau lihat ada fitur apa aja Nah yang paling menarik adalah dia menggunakan material ataupun dashboard yang berkualitas banget soft touch semua seperti ini dan kulitnya ini yang warnanya coklat juga menawan banget buat saya pribadi tampilannya tidak terkesan
Seperti brand Cina kebanyakan ini kayak SUV asal Eropa sih lebih tepatnya kemudian di sini juga ada pengaturan yang sudah digital untuk AC dual zone juga Anda bisa mengaturnya dengan mudah dengan touchscreen seperti ini dan Kalau kesulitan Anda juga temperaturnya bisa mengatur dengan tombol Tinggal diatur ke bawah ataupun
Ke atas seperti ini Oke selanjutnya kita melihat kalau setirnya ini nyaman banget digenggam udah kulit terus dia juga settingan setirnya ataupun bentuknya ini sporty banget bawahnya landai seperti ini dan pengaturannya cukup banyak di bagian kanan ini bisa mengatur audio dan ngomong-ngomong soal audio dia head unitnya 10 inci jadi memang tidak
Terlalu besar tapi pengaturannya cukup lengkap nih kalau anda susah menggapai di sini Jadi ini ada volume di sini pengaturan mode juga ada mengangkat telepon juga ada voice command bahkan juga sudah ada Oke di bawahnya kita melihat tuas transmisinya begitu modern sekali seperti ini kecil banget dan di bawahnya
Ini ada auto hold dan juga elektronik parking brake dan kita lihat di sini ada Cup holder dan ada Tempat untuk meletakkan kartu jadi lebih rapi seperti ini Nah kalau anda misalnya tidak Bawa charger tidak bawa kabel seperti ini anda sebaiknya langsung memanfaatkan wireless charging yang terdapat di bawah ini karena mudah banget tinggal
Meletakkan seperti ini dia langsung mengecas secara sendiri dan di bawahnya sini ada kompartemen lagi mungkin anda yang biasa membawa-bawa uang recehan di bagian bawah sini bisa diletakkan dengan rapi berbicara kompartemen ada ruang penyimpanan di bawah sini dan cukup dalam terdapat juga first kit di sini dan ada slot USB
Sebanyak 2 buah jadi untuk ngecas gadget juga tentu akan lebih mudah bisa disimpan juga langsung di bawah sini kemudian yang penyimpanan tertutup lainnya juga ada laci standar aja ukurannya tidak terlalu besar udah itu aja di bagian atas ini tidak ada karena sudah digantikan posisinya ke bagian bawah Oke selanjutnya di bagian
Atas ini ada pengaturan untuk lampu ada juga untuk sunroof ataupun Panoramic roofnya untuk dibuka dan juga ditutup Nah kalau bicara sensor nih Karena dia sudah dilengkapi dengan Adas Ini sensor utamanya ada di bagian depan sini nah kalau berbicara Adas nanti kita akan informasikan saat impresi mengemudi kemudian saya mau
Sebelum ketinggalan Saya mau info juga kalau audio dari mobil ini sudah dilengkapi ataupun dipersenjatai dengan brand Sony Jadi kalau Anda suka berpergian dan mengeluarkan musik tentu ini menambah kenyamanan ekstra karena suaranya begitu jernih Oke kita udah nggak sabar dan ingin melanjutkan mobil ini [Musik] jadi salah satu alasan mengapa saya
Memilih mobil ini karena pengen punya impresi baru selama kemarin mudik install sudah menggunakan mobil SUV asal Jepang dan Ini baru pertama kali saya menggunakan SUV asal Cina dan banyak hal menarik sih terutama dia punya fitur yang udah lengkap terutama dia punya Adas dan saya suka di sini juga ada
3d-nya jadi lebih memudahkan kalau saya mau belok ataupun misal masuk-masuk pegang sempit kemudian yang paling Superior dari mobil ini adalah tenaga dalam torsinya dia pakai mesin 2000 cc Turbo dan tenaganya besar 250 HP kemudian juga torsinya 390 nm bahkan ini menurut saya liar banget sih ketika di kick down sedikit ini setirnya langsung
Kayak berontak gitu pengalaman pertama nih menggunakan mobil dengan tenaga yang besar kayak gini padahal dimensinya juga besar kemudian saya juga pertama kali waktu seri masuk ke Indonesia juga saya yang datang saya melihat bahwa mobil ini ternyata benar-benar diharapkan mendapat pasar yang besar di Indonesia mereka membawa mobil ini kemudian sekarang CKD
Dirakit di Indonesia dengan harga yang cukup kompetitif 550 juta anda sudah mendapatkan mobil yang bisa dibilang segmennya sudah SUV premium nah paling-paling catatannya kalau untuk dibawa mudik adalah ini mobil yang tenaganya besar banget jadi nggak semua orang terbiasa menggunakan mobil sekencang ini dan tentunya itu juga harus anda perhatikan karena kalau anda
Mencari kecepatan dan anda membawa Keluarga banyak itu Anda juga harus pandai mau memberikannya dan berbicara konsumsi bahan bakar juga bukan sesuatu hal yang Oke pada mobil ini karena performa lebih dipentingkan sepertinya untuk konsumsi kombinasi dari dua hari saya membawa mobil ini sudah menghasilkan 12,9 km per liter untuk di kelasnya
Memang ini rata-rata konsumsi bahan bakarnya tidak terlalu jelek dan juga tidak terlalu baik [Musik] Oke secara keseluruhan beberapa keunggulan tigo itulah yang membuat saya memilih mobil ini sebagai teman mudik kali ini karena dia performanya ataupun tenaganya besar sekali kemudian di interiornya dia juga menghadirkan kenyamanan layaknya brand SUV asal Eropa
Nah harga jualnya juga terjangkau buat Anda yang tertarik dengan mobil ini harga jualnya antara 520 juta sampai rp55 juta untuk versi yang tertinggi dengan tenaga sebuah situ tentu anda berpikir inilah mobil yang tepat untuk menjadi mobil harian Anda apalagi saat ini Cherry itu memiliki after sales yang tergolong sangat bagus
Karena dia bisa mengcover mesin saja selama 10 tahun dan keseluruhan mobil garansinya selama 6 tahun Oke jadi itulah mengapa saya memilih seri 38 Pro untuk mudik install kali ini nah Anda suka video ini jangan lupa klik like subscribe serta tulisan komen di kolom komentar main-main juga ke website kami di
Www.otodriver.com sementara buat Anda yang belum Jangan lupa download aplikasi kami di Google Play Store Terima kasih anda sudah menyaksikan video ini dan sampai jumpa di video kami selanjutnya [Musik]